Loading...
The Lectures

Menyusun Proposal Riset

Filsafat ilmu sangat bermanfaat untuk mengkonstruksi penyusunan proposal riset. Ontologi bermanfaat untuk menuntun jalan menemukan research questions. Epistemologi bermanfaat untuk mengkontruksi metode riset: induktivisme bermanfaat untuk mengkontruksi metode kualitatif, dan deduktivisme bermanfaat untuk mengkonstruksi landasan teori, tinjauan pustaka, hipotesis, dan metode kuantitatif
Aksiologi bermanfaat untuk menegakkan disiplin ethics, misalnya menyusun ethical clearance.

BACA JUGA:   Tafsir Saintifik: Sejarah
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *